28/03/2013

Simulasi Routing Static Pada Packet Tracer

Assalamu a'laikum wr.wb

Hai teman-teman.... Alhamdulillah di kasih tugas lagi dari dosen. yang Insya Allah bisa menambah ilmu kita, . Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas tentang bagaimana membuat simulasi routing static pada cisco packet tracer. caranya agak  ribet tapi mudah di mengerti ko... :-)

Bagi teman2 yang ingin belajar bagaimana cara membuatnya, maka saya akan memberikan tutorial yang bisa anda download, dijamin lengkap.
Komponen yang kita butuhkan adalah:
  • Laptop yang terinstal packet tracer
  • PC 6 buah
  • Router 2 buah
  • Switch 2 buah
  • dan jangan lupa pada router di pakai WIC-IT 
Silahkan download disini :   
ROUTING STATIC
Selamat mencoba!!!!!

Walaikumussalam wr.wb 

21/03/2013

Simulasi Paket Tracer untuk membuat Web Server

Assalamu a'laikum wr. wb.

Teman-temana pada kesempatan kali ini, saya akan membahas tentang web server. saya akan memberikan simulasi web server menggunakan packet tracer, yang bisa anda download nanti. Tetapi sebelum kita membuat simulasinya, kita harus mengetahui apa itu web server????

Oke langsung saja, :)
Web Server adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan web browser dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman-halaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML. Salah satu server web yang terkenal di linux adalah Apache. Apache merupakan server web antar platform yang dapat berjalan di beberapa platform seperti linux dan windows. Web Server juga merupakan sebuah komputer yang menyediakan layanan untuk internet. Server disebut juga dengan host. Agar anda dapat memasukkan web yang anda rancang ke dalam internet, maka anda harus memiliki ruangan terlebih dahulu dalam internet, dan ruangan ini disediakan oleh server.

Bisa di download di bawah ini :

14/03/2013

Simulasi Subnetting menggunakan VLSM pada Packet Tracer

Posted on Maret 14, 2013 by Yulia Hapsari

Assalamu a'laikum Wr.wb


Pada kesempatan kali ini, saya akan memberikan informasi tentang cara membuat Simulasi Jaringan Banyak Host dengan menggunakan VLSM pada Packet Tracer, membangun 1 jaringan dengan 5 group.

1Siswa     : 125 host
2Guru         : 59 host
3Teknisi     : 27 host
4Adm         : 11 host
5Pimpinan     : 4 host

Komponen yang di butuhkan :
1. Komputer yang telah terinstall packet tracer
2. 2 buah switch dengan 24 port
3. Komputer dan laptop sesuai dengan jumlah yang ingin kita buat.

saya sudah disediakan file dalam bentuk format pdf dan siap di download, di dalamnya berisi pembahasan. silahkan di download :-)

Simulasi Subnetting menggunakan VLSM pada Packet Tracer

Insya Allah bermanfaat :-0
Wassalammualaikum Wr.Wb.

07/03/2013

Topologi Star dengan Switch dan Hub menggunakan Packet Tracer


Posted on




Assalamu a'laikum
Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas bagaimana membuat simulasi topologi star menggunakan Switch dan Hub pada packet tracer. Caranya mudah dan pasti teman-teman akan cepat mengerti dan bisa membuat jaringan sendiri.


Bagi teman-teman yang berminat mendalami tentang jaringan dan binggung untuk mempraktekkan secara langsung. maka saya membantu menyediakan informasi membuat simulasinya.
Disini juga disediakan file pdfnya yang siap di download juga looh,
mau tau lebih lanjut? silahkan download link di bawah ini :

POINT TO POINT MENGGUNAKAN PACKET TRACER
TOPOLOGI STAR DENGAN MENGGUNAKAN SWITCH 
TOPOLOGI STAR DENGAN MENGGUNAKAN HUB

Silahkan di download, semoga bermanfaat
walaikumussalam  :)